Dinas Statistik Daerah Kota Bima melalui Bidang Pengembangan Data dan Informasi Pembangunan menyelenggarakan Rapat Koordinasi dan Evaluasi pelaksanaan Kegiatan Pengelolaan Data E-Database Sistem Informasi Pembangunan Daerah
Berita Terbaru
3 Berita
Rapat Koordinasi Menuju Satu Data Indonesia
Koordinasi antara BPS Kota BIma, Bappedalitbang Kota Bima dan Dinas Statistik Daerah Kota Bima dilakukan untuk menyamakan persepsi dan sebagai persiapan awal dalam menyambut Program Satu Data Indonesia dengan harapan dapat terwujudnya Satu Data Kota Bima.